04-02-2021
7 KRITERIA UNTUK MENJADI PENGHUNI SURGA FIRDAUS Oleh: Ustad Syatibi Al Faroek, MA Dalam Q.S 3- Al Mu'minun, ayat 1-11, Allah SWT berfirman: "Sesungguhnya beruntunglah orang-orang yang beriman, (yaitu) orang-orang yang khusyuk dalam shalatnya, dan orang-orang yang menjauhkan diri dari (perbuatan dan perkataan) yang tiada berguna, dan orang-orang yang menunaikan zakat, dan orang-orang yang menjaga kemaluannya, kecuali terhadap istri-istri mereka atau budak yang mereka miliki; maka sesungguhnya mereka dalam hal ini tiada tercela. Barang siapa yang mencari di balik itu, maka mereka itu
Selanjutnya